Bagikan artikel ini
Saat ini banyak sekali aneka minuman yang dijual oleh para pedagang tak hanya itu, banyak juga yang jual bubuk melon. Kita bisa menemukannya dipinggiran jalan atau juga di depan sebuah toko. Memang keberadaan minuman yang menyegarkan ini cukup digemari banyak masyarakat. Terutama oleh anak-anak yang sangat suka minuman dengan berbagai varian rasa seperti salah satu minuman dengan rasa melon.
Memang bukan hanya melon saja, tapi ada banyak sekali varian dari rasa yang bisa kita pilih sebagai alternatif atau bahkan pilihan utama selain yang ada pada toko jual bubuk melon. Dengan penambahan bubuk ini tentunya minuman yang kita buat akan semakin enak dan juga bervariasi. Tidak hanya monoton pada beberapa rasa saja.
Saat ini banyak sekali merk dagang yang fokus pada toko jual bubuk melon sebagai penambah rasa dalam sebuah minuman. Kebanyakan yang menggunakan produk dari merk dagang tersebut adalah para masyarakat yang membuka usaha jenis ice blend dengan berbagai rasa.
Banyaknya variasi seperti bubuk melon akan membuat para pelanggan senang. Karena bisa memilih rasa yang mereka suka. Bukan hanya usaha kecil saja, tapi usaha besar seperti cafe, restoran juga menggunakan produk yang ada pada toko jual bubuk melon dengan berbagai pilihan rasa.
Kita bisa menggunakan bubuk minuman ini sebagai usaha yang cukup menjanjikan. Dengan banyaknya variasi yang bisa kita pilih, membuat cangkupan pelanggan semakin luas. Kita bisa melihat seperti anak-anak biasanya lebih menyukai bubuk minuman dengan rasa coklat, strawberry dan lain-lain. Kita juga bisa memilih variasi lain seperti green tea, oreo, kacang dan masih banyak lagi.
Dengan menambah varian rasa tersebut, usaha kita akan semakin diminati para pelanggan karena rasa yang disediakan banyak dan bervariasi. Kita bisa memesan dan membeli powder minuman tersebut secara online. Ada banyak sekali para pedagang online yang bisa kita pilih dalam membeli powder minuman tersebut. Tentunya harga yang ditawarkan juga berbeda-beda pada setiap pedagang.
Biasanya kita harus membelinya dalam satuan kilo gram agar lebih efisien. Karena kebanyakan para penjual seperti toko jual bubuk melon hanya melayani pembelian dalam satuan kilo gram dengan kisaran harga Rp. 40.000 – Rp. 50.000 per kilonya. Pada setiap rasa juga memiliki harga yang berbeda-beda. Jadi kita bisa menyesuaikan rasa yang mana dan harga yang berapa yang cocok dengan kita.
Bahkan kita bisa saja mencampurkan beberapa powder minuman yang kita beli pada toko jual bubuk melon dalam satu wadah sehingga kita bisa mendapatkan rasa yang unik. Memang hal ini terdengar aneh, namun jika pencampuran pas, rasa yang dihasilkan juga akan lebih bervariasi dan juga lebih unik. Pastinya usaha dengan bubuk minuman ini akan sangat menguntungkan dan menambah pendapatan kita.